Pesan Ubaid Yakub untuk Peserta PPPK Haltim: Percaya diri dan amanah

Republiktimes.com – Bupati Halmahera Timur (Haltim), Ubaid Yakub, menitipkan pesan, sekaligus memberikan kalimat motivasi, kepada 339 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Hal itu disampaikan langsung oleh Ubaid Yakub, usai membuka kegiatan orientasi yang dilaksanakan oleh Badan Kepegawaian Daerah (BKD), pada Selasa (3/9/2024) kemarin. Bukan tanpa sebab, pesan tersebut disampaikan oleh Ubaid Yakub, guna memberikan […]