EU-Indonesia Civil Society Forum 2024: Uni Eropa luncurkan 4 proyek OMS untuk akselerasi transisi hijau dan pembangunan berkelanjutan

Republiktimes.com – Delegasi Uni Eropa untuk Indonesia, bersama BAPPENAS dan para mitra masyarakat sipil, baru saja selesai menyelenggarakan EU-Indonesia Civil Society Forum (Forum Masyarakat Sipil Uni Eropa-Indonesia), pada Kamis (27/6/2024). Hal itu dilakukan dengan tujuan untuk mendukung rencana pembangunan jangka menengah dan jangka panjang, serta ambisi Pemerintah Indonesia terkait transisi hijau. Dalam forum kali ini, […]