Marak pelecehan seksual & perbuatan mesum remaja, MUI: Perkuat pendidikan moral dan sanksi hukum

Republiktimes.com – Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Seni Budaya dan Peradaban Islam (SBPI), KH. Jeje Zaenudin, menyatakan keprihatinan yang mendalam atas maraknya berbagai kasus pelecehan seksual, perbuatan mesum remaja, hingga pemerkosaan dengan pembunuhan yang viral di media sosial akhir-akhir ini. Sebagai bangsa yang menyatakan diri berpegang teguh kepada nilai-nilai luhur agama dan budi pekerti, […]

Baca Surat Al Fatihah diiringi musik, MUI: Pelanggaran syariat

Republiktimes.com – Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Seni Budaya dan Peradaban Islam (SBPI), KH. Jeje Zaenudin, turut merespon viralnya artis pentolan Band Dewa 19, Ahmad Dhani. Dalam video berdurasi 1 menit 28 detik yang tersebar di media sosial, Dhani membacakan Surat Al Fatihah diiringi nada musik. Kyai Jeje mengingatkan, bahwa berseni jangan sampai melanggar […]

KH. Anwar Iskandar Jabat Ketum MUI Pusat Gantikan KH. Miftachul Akhyar

Republiktimes.com – Kepengurusan Majelis Ulama Indonesia (MUI), kini telah resmi memiliki Ketua Umum (Ketum) baru. Adalah KH. Anwar Iskandar, yang diamanatkan untuk menjadi Ketum MUI, menggantikan KH. Miftachul Akhyar. “Pleno menyepakati bahwa KH. Anwar Iskandar yang ditunjuk sebagai Ketua Umum MUI menggantikan KH. Miftachul Akhyar,” bunyi keterangan di situs MUI, pada Selasa (15/8/2023). Keputusan tersebut […]

Buat Resah dan Gaduh Masyarakat, Persis: Pesantren Al Zaytun Harusnya Sudah Dibekukan

Republiktimes.com – Pimpinan Pusat Persatuan Islam (PP Persis), KH. Jeje Zaenudin, menegaskan, bahwa Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun, Indramayu, harusnya dibekukan. Hal ini lantaran, Pimpinan Ponpes Al Zaytun, Panji Gumilang, terus menerus mengeluarkan pernyataan dan paham yang menyeleweng, sehingga membuat resah dan gaduh masyarakat. “Alasan keharusan dibekukan sudah cukup banyak. Pertama, Panji Gumilang sudah terindikasi […]